Taukah anda jika iklan OOH bisa meningkatkan 24% kepercayaan akan brand (brand trust), dan 106% menaikan presepsi atas kualitas brand (perception of brand quality) bagi perusahaan yang mendedikasikan 15% media budget nya ke OOH?

Taukah juga anda jika OOH juga bisa meningkatkan loyalitas pelanggan hingga 275% ? Dan taukah anda jika hampir 45% brand menggunakan OOH untuk brand building, 28% untuk sales activation dan 24% menggunakan keduanya?

 

 

 

Bahkan penelitian terbaru menunjukan bahwa menginvestasikan dana iklan di OOH akan bermanfaat lebih pada brand termasuk diantaranya loyalitas dan persepsi pelanggan atas sebuah brand. Baca laporan lengkapnya Marketing Dive report disini.

Jadi, sebenarnya penggunaan billboard baliho di Indonesia sangat efektif, karena sifatnya yang unik, memorable, dan enggaging. Bahkan Alibaba, raksasa internet dunia menginvestasikan dananya sebesar $2.23billion kepada Fokus Media. Google juga dikabarkan sedang mencoba menginovasi iklan outdoor dengan web history ke pesan yang real-world. Jadi, jangan lupa segera rencanakan pemasangan ilan billboard baliho anda bersama Sindo Sinargemilang.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *